BANJARMASIN – Dinas Perpustakaan dan Kearsipan (Dispersip) Provinsi Kalimantan Selatan melakukan aksi bersih-bersih sampah, pasca pelaksanaan Haul ke-19 Guru Sekumpul yang dilaksanakan di musholla Ar-Raudhah Sekumpul Kabupaten Banjar, Minggu (14/1) kemarin. Aksi bersih-bersih ini, dilakukan di sejumlah ruas jalan yang sebelumnya dipadati para jemaah Haul, antara lain di sepanjang kantor Dekranasda Kabupaten Banjar dan di Jalan Ahmad Yani Samping Pagar Bandara Syamsudin Noor Banjarbaru, pada Senin (15/1). Suasana Kegiatan Aksi Bersih-Bersih Dispersip Kalsel Pasca Haul ke 19 Guru Sekumpul Kepala Dispersip Kalsel, Nurliani mengatakan aksi bersih-bersih ini murni dilakukan sebagai inisiatif pihaknya untuk membantu meringankan beban petugas kebersihan Haul Guru Sekumpul....

Selengkapnya

Berita Terbaru

TERPOPULER MINGGU INI

Wabup Hendra Buka Tournament Sepak Bola Sasando Cup Tahun 2022

LIMBOTO – Wakil Bupati Gorontalo, Hendra S. Hemeto membuka tournament sepak bola (U 15) SASANDO CUP Tahun 2022 se Kecamatan Limboto Barat dan Kecamatan Tibawa.

Bupati Nelson Jadi Narasumber Pelatihan Kapasitas Staf Pemerintah Tentang SOP-GA

LIMBOTO – Bupati Gorontalo Nelson Pomalingo menjadi Narasumber pada Kegiatan Pelatihan Peningkatan Kapasitas Staf Pemerintah Tentang Standard Operating Procedure – Good Agricutural Practices (SOP-GAP) Komoditi

Goa Kalilawa Waterfall Dulamayo Utara Jadi Potensi Wisata Daerah

LIMBOTO – Wakil Bupati Gorontalo, Hendra S Hemeto mengatakan Wisata Goa Kalilawa di Desa Dulamayo Utara, Kecamatan Telaga Biru, Kabupaten Gorontalo mampu jadi potensi wisata

Jadi Narsum Webinar Nasional, Bupati Nelson Paparkan Mengembalikan Kejayaan Kelapa Nusantara

LIMBOTO – Bupati Gorontalo, Nelson Pomalingo menjadi narasumber pada acara Webiner Nasional dengan Tema “Ayo Bangkit, Kelapa Pohon Kehidupan Menjadi Industri Strategis Nasional. Webiner Nasional