
Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Blora, Jawa Tengah menggelar simulasi pemantapan pemungutan dan penghitungan suara Pemilu 2024, di TPS 7, Desa Jepangrejo, Kecamatan Blora, Kabupaten Blora, Senin (29/1/2024). Untuk memastikan seluruh masyarakat mengikuti pemungutan suara, simulasi dihadiri langsung oleh Bupati Blora, H Arief Rohman dan perwakilan seluruh partai politik. Simulasi pemungutan dan penghitungan suara pada Pemilu 2024, tepatnya 14 Februari 2024, merupakan bagian dari...
Selengkapnya