Pemerintah Provinsi (Pemprov) Kalimantan Selatan (Kalsel) melalui Dinas Pemberdayaan Perempuan Perlindungan Anak dan Keluarga Berencana (DPPPAKB) Provinsi Kalsel telah mencanangkan program edukasi mencegah kekerasan seksual di lembaga pendidikan, sebagai upaya menekan angka kekerasan seksual di lingkungan sekolah, pesantren, perguruan tinggi, dan lembaga pendidikan lainnya di daerah. Kepala Bidang Perlindungan Perempuan dan Anak DPPPA-KB Provinsi Kalsel, Pandu Aksana mengungkapkan, pihaknya telah melakukan advokasi ke perguruan tinggi di provinsi untuk mendukung program edukasi dan pencegahan kekerasan seksual di lingkungan pendidikan. Hal ini sejalan dengan Peraturan Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi Republik Indonesia Nomor 30 tahun 2021 tentang Pencegahan dan Penanganan Kekerasan...
Selengkapnya