
Hari Senin (12/2) siang, Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI) Dito Ariotedjo menerima audiensi Chairman Jababeka Group, Setyono Djuandi Darmono yang hadir bersama Penasehat Utama Nasruddin Tueka dan Marketing Ian Ardiansyah di Kantor Kemenpora RI, Senayan, Jakarta.
Selengkapnya