MEDIA CENTER, Palangka Raya – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Palangka Raya memastikan pendistribusian logistik Pemilu akan rampung satu hari sebelum pemungutan suara. Hal ini disampaikan oleh Ketua KPU Kota Palangka Raya, Joko Anggoro pada acara pelepasan logistik untuk Pemilihan Umum tahun 2024 di Halaman Kantor KPU, (Selasa 13/2/2024). Joko...
Selengkapnya