Dalam rangka meningkatkan mutu pelayanan di Rumah Sakit, Pemerintah Provinsi Kalimantan Selatan melalui Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Ulin Banjarmasin menyelenggarakan In House Training komunikasi efektif. Direktur RSUD Ulin Banjarmasin, Diauddin menuturkan pelatihan yang diberikan pihak rumah sakit sebagai salah satu tujuan untuk meningkatkan mutu pelayanan Rumah Sakit. “Pelatihan ini sangat dibutuhkan pada saat pelayanan di rumah sakit, yang mana Komunikasi efektif sangatlah membantu dalam hal komunikasi antara pegawai sesama profesi maupun komunikasi profesi dengan pasien,” ucapnya, Banjarmasin, Kamis (29/2/2024). Lebih lanjut, Ketua Panitia Pelatihan Rusydian Noor menambahkan pelatihan ini merupakan angkatan pertama di tahun 2024, dengan total peserta kurang lebih 60...

Selengkapnya

Berita Terbaru

POLIJE DAN MSU MALAYSIA PERKUAT KOLABORASI LEWAT BERAGAM KEGIATAN DAN PELUANG BEASISWA DI TAHUN 2025

Politeknik Negeri Jember (Polije) terus mempererat kerja sama strategisnya dengan...

Membangun Kepercayaan Publik, Ini Rekap Kinerja Layanan Informasi Diskominfo Maret 2025

Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) Kabupaten Lumajang kembali merilis laporan rekapitulasi bulanan terkait kinerja layanan publikasi konten, pengelolaan pengaduan masyarakat, dan pelayanan informasi publik periode Maret 2025.

Perkuat Ketahanan Pangan, Mahasiswa…

Perkuat Ketahanan Pangan, Mahasiswa PGSD UNP Berdayakan Lahan Kosong

Bupati Kebumen Serahkan Gaji Keduanya untuk Para Pemulung

KEBUMEN - Bupati Kebumen Lilis Nuryani kembali menyerahkan gajinya untuk masyarakat. Kali ini gaji kedua Bupati diberikan kepada 30 pemulung yang setiap hari berada di…

Rapat Koordinasi dengan Dirjen Bina Keuangan Daerah

DISKOMINFOSAN - Bertempat di ruang kerja Dirjen Bina Keuangan Daerah 16 April 2025, Bupati Halmahera Utara, Dr. Piet Hein Babua, M.Si bersama tim melakukan rapat koordinasi untuk membahas terkait DAU,DBH dan gaji PPPK.   Hadir dalam rapat koordinasi tersebut, dari Dirjen Bina Keuangan Daerah Dr. Drs. Agus Fatoni, M.Si, Ses Keuda Dr. Drs. Maurits Panjaitan, M.Si, Kasubdit Wil 5 Dit Pendapatan Budhi Rinaldi, KAASI Subdit Wil 5 Dit Pendapatan Trisna Akhmad. Sedangkan tim dari Halut Inspektur Inspektorat, kepala BAPPEDA, Kepala BKAD dan Kepala Dinas Perumahan, Kaw. Pemukiman dan Pertanahan. (Humas 1)

Bupati Demak Serahkan SK Purna Tugas kepada 34...

DEMAK - Sebanyak 34 Pegawai Negeri Sipil (PNS) di lingkungan Pemerintah Kabup...

TERPOPULER MINGGU INI

Wabup Hendra Buka Tournament Sepak Bola Sasando Cup Tahun 2022

LIMBOTO – Wakil Bupati Gorontalo, Hendra S. Hemeto membuka tournament sepak bola (U 15) SASANDO CUP Tahun 2022 se Kecamatan Limboto Barat dan Kecamatan Tibawa.

Bupati Nelson Jadi Narasumber Pelatihan Kapasitas Staf Pemerintah Tentang SOP-GA

LIMBOTO – Bupati Gorontalo Nelson Pomalingo menjadi Narasumber pada Kegiatan Pelatihan Peningkatan Kapasitas Staf Pemerintah Tentang Standard Operating Procedure – Good Agricutural Practices (SOP-GAP) Komoditi

Goa Kalilawa Waterfall Dulamayo Utara Jadi Potensi Wisata Daerah

LIMBOTO – Wakil Bupati Gorontalo, Hendra S Hemeto mengatakan Wisata Goa Kalilawa di Desa Dulamayo Utara, Kecamatan Telaga Biru, Kabupaten Gorontalo mampu jadi potensi wisata

Jadi Narsum Webinar Nasional, Bupati Nelson Paparkan Mengembalikan Kejayaan Kelapa Nusantara

LIMBOTO – Bupati Gorontalo, Nelson Pomalingo menjadi narasumber pada acara Webiner Nasional dengan Tema “Ayo Bangkit, Kelapa Pohon Kehidupan Menjadi Industri Strategis Nasional. Webiner Nasional