
Ist Dinas Perumahan Rakyat dan Kawasan Permukiman Provinsi Kalimantan Selatan (Kalsel) melaksanakan melakukan Monitoring dan Evaluasi Pelaksanaan Program Bantuan Peningkatan Rumah Tidak Layak Huni (RTLH) Provinsi Kalsel Tahun 2024 di Kab Hulu Sungai Utara. Monitoring dan evaluasi tersebut langsung dilakukan oleh Kepala Dinas Perumahan Rakyat dan Kawasan Permukiman Provinsi Kalimantan Selatan, Mursyidah Aminy, didampingi Sekretaris dan Kepala Bidang Pengembangan Permukiman serta Tim Teknis RTLH. Mursyidah Aminy mengatakan kegiatan tersebut bertujuan untuk melihat kondisi progress pelaksanaan pembangunan peningkatan RTLH Provinsi Kalsel di lokasi Paliwara dan Pelampitan Kecamatan Amuntai Tengah, Kabupaten Hulu Sungai Utara. “Kita ingin memastikan seberapa persen progres pengerjaan peningkatan...
Selengkapnya