
Pj. Bupati Lumajang, Indah Wahyuni (Yuyun) secara tegas menyuarakan komitmennya untuk meningkatkan pelayanan dan kenyamanan masyarakat melalui peningkatan Penerangan Jalan Umum (PJU) sekaligus meningkatkan Pendapatan Asli Daerah (PAD) dari sektor tersebut.
Selengkapnya