
Wali Kota Bogor, Bima Arya secara resmi membuka Balkot Ramadan Fest 2024 di Plaza Balai Kota Bogor, Senin (1/4/2024). Kegiatan kali kedua Balkot Ramadan Fest ini memang sudah ditunggu-tunggu masyarakat, tak terkecuali UMKM yang mengisi stand. "Balkot Ramadan Fest ini ditunggu-tunggu sekali sama masyarakat Kota Bogor, karena ini selain harganya murah juga ada berbagai macam pelayanan publik dan sangat ditunggu para UMKM, karena tahun lalu perputaran omsetnya sampai Rp 1 Miliar," ujar Bima Arya. D
Selengkapnya