Pemerintah Provinsi Kalimantan Selatan kembali memantapkan dukungannya untuk pelaksanaan Haul Muhammad Arsyad Al Banjar atau yang lebih dikenal dengan Datu Kelampayan ke-218 dengan menggelar rapat persiapan lanjutan di ruang rapat Aberani Sulaiman kantor gubernur di Banjarbaru. Segala persiapan dibahas dan dikoordinasikan untuk menyukseskan Haul Datu Kelampayan, ulama karismatik di Banua Kalsel Babussalam, termasuk persiapan bila mana Wakil Presiden Republik Indonesia, KH Ma’ruf Amin berhadir. “Kita masih menunggu juga kepastian kedatangan Wakil Presiden atau tidak, akan tetapi skenario kehadiran atau tidak, kita sudah siapkan,” ujar Sekretaris Daerah Prov Kalsel, Roy Rizali Anwar, Kamis (4/4/2024). Sementara itu, dalam rapat dibahas oleh Kepala...

Selengkapnya

Berita Terbaru

Wirid Gabungan ASN Pemkab Tanah Datar, Ini Pesan Pjs Bupati

Tanah Datar - Hadiri wirid gabungan jajaran Pemerintah Daerah Kabupaten Tanah Datar Penjabat Sementara (Pjs) Bupati Tanah Datar Arry Yuswandi sampaikan pesan agar Aparatur Sipil Negara (ASN) untuk..

Biarlah Uang Kami Habis Yang Penting Adat Dan Budaya Nagari..

Tanah Datar - Banyak orang menyampaikan bahwa program satu nagari satu event hanya menghabiskan tenaga dan waktu saja, tetapi bagi kami biarlah uang dan tenaga kami habis serta waktu kami tersita..

Satu Nagari Satu Event Jadi Ruang Berekspresi Pelaku Ekraf..

Tanah Datar - Pemerintah Kabupaten Tanah Datar terus berupaya menyediakan ruang berekspresi bagi para pelaku ekonomi kreatif serta meningkatkan pertumbuhan ekonomi masyarakat.Salah satu ruang yang..

Tindak Lanjut Audit Kasus Stunting, TPPS Tanah Datar..

Tanah Datar - Tim Percepatan Penurunan Stunting (TPPS) Pemerintah Kabupaten Tanah Datar lakukan Aksi Tindak Lanjut Audit Kasus Stunting Tahap II di 3 kecamatan di Kabupaten Tanah Datar.Satgas..

Pj. Bupati Pinrang Pimpin Apel Siaga Bawaslu Jelang Pemilu Kepala Daerah 2024

Pinrangkab.go.id — Pj. Bupati Pinrang, H. Ahmadi Akil, S.E., M.M., memimpin langsung Apel Siaga Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) Kabupaten Pinrang yang digelar di Lasinrang Park, Senin (25/11). Apel ini merupakan bagian dari persiapan akhir dalam mengawal...

Dharma Wanita Persatuan Setda Aceh Gelar Pertemuan Bulanan, Fokus Peningkatan Kapasitas dan Kebersamaan

Banda Aceh&nbsp&ndash Dharma Wanita Persatuan (DWP) Sekretariat Daerah Aceh mengadakan pertemuan bulanan di Ruang Potensi Daerah Aceh Kamis () Kegiata...

TERPOPULER MINGGU INI

Wabup Hendra Buka Tournament Sepak Bola Sasando Cup Tahun 2022

LIMBOTO – Wakil Bupati Gorontalo, Hendra S. Hemeto membuka tournament sepak bola (U 15) SASANDO CUP Tahun 2022 se Kecamatan Limboto Barat dan Kecamatan Tibawa.

Bupati Nelson Jadi Narasumber Pelatihan Kapasitas Staf Pemerintah Tentang SOP-GA

LIMBOTO – Bupati Gorontalo Nelson Pomalingo menjadi Narasumber pada Kegiatan Pelatihan Peningkatan Kapasitas Staf Pemerintah Tentang Standard Operating Procedure – Good Agricutural Practices (SOP-GAP) Komoditi

Goa Kalilawa Waterfall Dulamayo Utara Jadi Potensi Wisata Daerah

LIMBOTO – Wakil Bupati Gorontalo, Hendra S Hemeto mengatakan Wisata Goa Kalilawa di Desa Dulamayo Utara, Kecamatan Telaga Biru, Kabupaten Gorontalo mampu jadi potensi wisata

Jadi Narsum Webinar Nasional, Bupati Nelson Paparkan Mengembalikan Kejayaan Kelapa Nusantara

LIMBOTO – Bupati Gorontalo, Nelson Pomalingo menjadi narasumber pada acara Webiner Nasional dengan Tema “Ayo Bangkit, Kelapa Pohon Kehidupan Menjadi Industri Strategis Nasional. Webiner Nasional