
Sistem Informasi Pengawasan (SIMWAS) Fraud Risk Control (FRC) yang dikembangkan oleh Inspektorat Daerah Kabupaten Lumajang berhasil meraih juara dalam Lomba Inovasi Pengawasan Daerah yang diselenggarakan oleh Badan Pengawasan Keuangan Daerah (BPKP) RI.
Selengkapnya