Reporter : Syamsul AkbarMARON - Jelang Hari Raya Idul Adha 1445 Hijriyah, Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Probolinggo melalui Dinas Pertanian (Diperta) melakukan pengawasan, pemeriksaan dan KIE (Komunikasi, Informasi dan Edukasi) di Pasar Hewan Maron, Sabtu (15/6/2024). Kegiatan ini melibatkan Kepala Bidang Kesehatan Hewan dan Kesehatan Masyarakat Veteriner Diperta Kabupaten Probolinggo drh Nikolas
Selengkapnya