
Festival Olahraga Tradisional Tingkat Nasional XIII (Fotradnas) Tahun 2024 akan diselenggarakan di Kabupaten Parigi Moutong, Provinsi Sulawesi Tengah, pada 11 s.d. 14 Juli 2024. Dengan tema "Merajut Kebhinekaan Melalui Festival Olahraga Tradisional", kegiatan ini bertujuan untuk mempererat persatuan dan kebhinekaan melalui kegiatan olahraga tradisional yang kaya akan budaya dan nilai sejarah.
Selengkapnya