Rumah Artefak Blora menjadi daya tarik bagi kalangan pelajar dan orang dewasa. Tidak hanya sekadar ingin mengetahui benda apa saja yang disimpan di dalamnya, tetapi pengunjung juga ingin menimba pengetahuan serta membuat konten dan dokumentasi dengan teknologi gawai. Tidak terkecuali sejumlah siswa SMK Muhammadiyah Kunduran dan siswa SMK Muhammadiyah 1 Blora Jurusan Desain Komunikasi Visual (DKV) yang melaksanakan praktik kerja lapangan (PKL) di Dinans Kominfo Blora itu. Mereka disarankan...
Selengkapnya