
Kota Tanjungpinang - Dalam rangka mensukseskan Pekan Imunisasi Nasional (PIN) Polio, Pemerintah Kota Tanjungpinang akan segera memberikan imunisasi tahap pertama di beberapa lokasi baik itu di Puskesmas, Posyandu, maupun di sekolah.Kepala Diskominfo Kota Tanjungpinang, Teguh Susanto,ST menjelaskan bahwa PIN Polio tahap pertama akan dilaksanakan selama satu pekan, mulai tanggal 23 sampai dengan 29 Juli 2024. Kegiatan ini menargetkan sasaran sekitar 33 ribu anak usia 0 sampai dengan 7 tahun 11
Selengkapnya