
Untuk mendukung Pemerintah Kabupaten Madiun dalam menurunkan angka stunting, Tim penggerak PKK Kabupaten Madiun menggelar bimbingan teknis pencegahan stunting melalui penguatan pemberian makanan tambahan pada balita. Bersama seluruh Pengurus Pokja empat, Bimtek dilaksanakan Selasa (23/72024) di Pendopo Muda Graha Madiun. Masalah stunting merupakan program Nasional yang harus diselesaikan bersama, baik Pemerintah, pihak Swasta, maupun ...
Selengkapnya