
MEDIA CENTER, Palangka Raya – Sebanyak 44 kader Tim Pendamping Keluarga (TPK) di wilayah Panarung menerima bantuan beras dari Kelurahan Panarung, Kecamatan Pahandut, Kota Palangka Raya. Masing-masing kader mendapatkan 5 kilogram beras, dengan total bantuan mencapai 220 kilogram. Lurah Panarung, Evi Kahayanti menjelaskan bahwa peran para kader TPK sangat penting...
Selengkapnya