Gubernur Kalimantan Selatan, Sahbirin Noor diwakili oleh Sekretaris Daerah Provinsi Kalsel, Roy Rizali Anwar mengukuhkan Kepala Perwakilan BKKBN Provinsi Kalimantan Selatan Farah Adibah di Gedung Idham Chalid Banjarbaru, Senin (2/9/2024).  Pengukuhan Kepala BKKBN Kalsel disaksikan langsung oleh Kepala Biro Sumber Daya Manusia BKKBN pusat I Made Yudhistira D dan jajaran Kepala SKPD Pemprov Kalsel.  Dalam sambutannya, Gubernur yang akrab disapa Paman Birin mengatakan, sinergi dan kolaborasi antara Pemerintah Provinsi Kalimantan Selatan dan BKKBN dapat semakin diperkuat, tidak hanya dalam penanganan stunting, tetapi juga dalam berbagai aspek pembangunan kependudukan dan keluarga. ”Keberhasilan program kependudukan, keluarga berencana, dan pembangunan keluarga tidak bisa...

Selengkapnya

Berita Terbaru

Anggota DPR RI Menjadi Dosen Tamu Di PSDKU Undip Batang

Batang Kampus PSDKU Universitas Diponegoro (Undip) Batang menggelar kuliah umum dengan menghadirkan Anggota DPR RI Yoyok Riyo Sudibyo, sebagai dosen tamu. Dalam kuliah ini, Yoyok membawakan materi bertajuk “Peran Generasi Muda dalam Mewujudkan Agr...

Tanamkan Pemahaman Alquran, IPARI Terapkan Metode Living Quran

Batang - Ragam kegiatan Islami sengaja dilakukan pelajar SMK Negeri 1 Batang (Skansa), sebagai upaya meningkatkan ketaqwaan selama Ramadan. Dengan menggelar even Ramadan Odyssey menggandeng Ikatan Penyuluh Agama Republik Indonesia (IPARI), untuk meni...

Ngobrol Asyik di Podcast Polman Negeri Babel, Bongkar Rahasia Teknik Perancangan Mekanik

Politeknik Manufaktur Negeri Bangka Belitung (Polman Babel) kembali menghadirkan inovasi dalam berbagi informasi seputar program studinya. Kali ini, melalui sebuah podcast santai namun penuh wawasan, Program Studi Diploma III Teknik…

Direktur Polipangkep Ikuti Pembahasan Seleksi dan Alokasi Penetapan Hasil Jalur SNBP

POLIPANGKEP.AC.ID, PANGKEP- Dalam rangka kegiatan Seleksi dan Alokasi Penetapan Hasil Jalur Seleksi Nasional Berdasarkan Prestasi (SNBP) Tahun 2025, Direktur Politeknik Pertanian Negeri

Silaturahmi dan Syukur: Jurusan Administrasi Niaga PNUP Gelar Buka Puasa Bersama di Tengah Ramadhan 1446 H

(HumasPNUP) - Jurusan Administrasi Niaga Politeknik Negeri Ujung Pandang (PNUP) sukses menyelenggarakan kegiatan buka puasa bersama pada Jumat, 14 Maret…

TERPOPULER MINGGU INI

Wabup Hendra Buka Tournament Sepak Bola Sasando Cup Tahun 2022

LIMBOTO – Wakil Bupati Gorontalo, Hendra S. Hemeto membuka tournament sepak bola (U 15) SASANDO CUP Tahun 2022 se Kecamatan Limboto Barat dan Kecamatan Tibawa.

Bupati Nelson Jadi Narasumber Pelatihan Kapasitas Staf Pemerintah Tentang SOP-GA

LIMBOTO – Bupati Gorontalo Nelson Pomalingo menjadi Narasumber pada Kegiatan Pelatihan Peningkatan Kapasitas Staf Pemerintah Tentang Standard Operating Procedure – Good Agricutural Practices (SOP-GAP) Komoditi

Goa Kalilawa Waterfall Dulamayo Utara Jadi Potensi Wisata Daerah

LIMBOTO – Wakil Bupati Gorontalo, Hendra S Hemeto mengatakan Wisata Goa Kalilawa di Desa Dulamayo Utara, Kecamatan Telaga Biru, Kabupaten Gorontalo mampu jadi potensi wisata

Jadi Narsum Webinar Nasional, Bupati Nelson Paparkan Mengembalikan Kejayaan Kelapa Nusantara

LIMBOTO – Bupati Gorontalo, Nelson Pomalingo menjadi narasumber pada acara Webiner Nasional dengan Tema “Ayo Bangkit, Kelapa Pohon Kehidupan Menjadi Industri Strategis Nasional. Webiner Nasional