
Pemerintah Desa Sidorejo sukses menggelar Rapat Pleno Terbuka Daftar Pemilih Sementara Hasil Perbaikan (DPSHP) yang berlangsung di Balai Desa Sidorejo. Acara ini dihadiri oleh berbagai pihak terkait, termasuk Kepala Desa, Panitia Pemungutan Suara (PPS), Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK), Panwaslu Kelurahan Desa (PKD) serta perwakilan dari Forkopimcam dan tokoh masyarakat desa. Senin,(09/09/24).
Selengkapnya