Universitas Borneo Lestari (UNBL) secara resmi menambah satu fasilitas baru yakni laboratorium terpadu yang siap digunakan untuk menunjang perkuliahan mahasiswa kesehatan. Dengan total luas 1.096 m2 dan dua lantai yang akan dijadikan laboratorium kimia, laboratorium resep dan mikrobiologi, Banjarbaru, Kamis (19/9/2024). Ketua Yayasan UNBL, Akhmad Yani mengatakan, lantai 1 laboratorium terpadu UNBL ini akan digunakan laboratorium farmasi 50 orang dan ruang mikrobiologi 50 orang serta ruang belakang akan ada ruang intrumen, ruang alat gelas, dan ruang laboran. “Untuk Lantai 2 laboratorium kimia farmasi 50 orang dan laboratorium bahan alam 50 orang, ruang belakang (ruang intrumen dan ruang timbang dalam 1...
Selengkapnya