Berita Terbaru

Korpri Jepara Peduli Kepada Anggotanya yang Sakit

JEPARA – Sebagai bentuk kepedulian sosial dan kesetiakawanan, Korps Pegawai Republik Indonesia (Korpri) Kabupaten Jepara melakukan bakti sosial ke Lembaga …

Pemkab Pantau Langsung Pelaksanaan Pilkada Serentak di Solsel

Padang Aro - Pemerintah Kabupaten memastikan pelaksanaan Pilkada Serentak 2024 di...

Muswil ke-I PII Sulbar Sukses Digelar, Diharapkan Sulbar Semakin Maju dan Berkembang melalui Kontribusi Nyata Para Insinyur

Mamuju – Persatuan Insinyur Indonesia (PII) Provinsi Sulawesi Barat (Sulbar) menggelar Musyawarah Wilayah (Muswil) ke-I di Hotel Aflah Mamuju, Senin 25 November 2024. Kegiatan ini dibuka Penjabat (Pj) Gubernur Sulbar Bahtiar Baharuddin. Muswil PII Sulbar dihadiri Anggota DPRD Sulbar Haluddin, perwakilan dari Kejaksaan Tinggi Sulbar, dan perwakilan dari Polda Sulbar dan sejumlah tokoh lainnya. Kepala Dinas PUPR Rachmad juga hadir memberikan dukungan langsung kepada seluruh peserta musyawarah yang berasal dari berbagai latar belakang, seperti perguruan tinggi, balai-balai Kementerian PUPR, hingga praktisi profesional di bidang konstruksi. Pada kesempatan itu, Pj. Gubernur Sulbar, Bahtiar Baharuddin memberikan sambutan inspiratif. Ia juga mengungkapkan harapan…

TERPOPULER MINGGU INI

Wabup Hendra Buka Tournament Sepak Bola Sasando Cup Tahun 2022

LIMBOTO – Wakil Bupati Gorontalo, Hendra S. Hemeto membuka tournament sepak bola (U 15) SASANDO CUP Tahun 2022 se Kecamatan Limboto Barat dan Kecamatan Tibawa.

Bupati Nelson Jadi Narasumber Pelatihan Kapasitas Staf Pemerintah Tentang SOP-GA

LIMBOTO – Bupati Gorontalo Nelson Pomalingo menjadi Narasumber pada Kegiatan Pelatihan Peningkatan Kapasitas Staf Pemerintah Tentang Standard Operating Procedure – Good Agricutural Practices (SOP-GAP) Komoditi

Goa Kalilawa Waterfall Dulamayo Utara Jadi Potensi Wisata Daerah

LIMBOTO – Wakil Bupati Gorontalo, Hendra S Hemeto mengatakan Wisata Goa Kalilawa di Desa Dulamayo Utara, Kecamatan Telaga Biru, Kabupaten Gorontalo mampu jadi potensi wisata

Jadi Narsum Webinar Nasional, Bupati Nelson Paparkan Mengembalikan Kejayaan Kelapa Nusantara

LIMBOTO – Bupati Gorontalo, Nelson Pomalingo menjadi narasumber pada acara Webiner Nasional dengan Tema “Ayo Bangkit, Kelapa Pohon Kehidupan Menjadi Industri Strategis Nasional. Webiner Nasional