Penjabat Bupati Madiun, Tontro Pahlawanto, melakukan kunjungan ke Kandang Komunal yang berisikan 176 ekor domba bantuan dari Pemerintah Kabupaten Madiun melalui Dinas Ketahanan Pangan dan Peternakan, Rabu (25/9/2024). Bantuan domba tersebut bersumber dari Dana Bagi Hasil Cukai Hasil Tembakau (DBHCHT) dan disalurkan untuk mendukung sektor peternakan di wilayah tersebut. Kandang komunal yang berada di puncak ...
Selengkapnya