Kepala Dinas Koperasi dan UKM Provinsi Kalimantan Selatan, Gusti Yanuar Noor Rifai mendorong pertumbuhan koperasi atau perekonomian umat di pondok pesantren yang ada di Banua, Kalsel Babussalam, melalui peningkatan efektivitas program One Pesantren One Product (OPOP) dengan Rapat Kerja di Asrama Haji Embarkasi Banjarmasin di Banjarbaru. “Kita mengapresiasi program OPOP ini dalam rangka untuk memajukan ekonomi umat di pesantren yang mana kami mendapatkan masukan dari beberapa keberhasilan pesantren yang ada di Kalsel untuk membuat produk-produk yang kami harapkan bisa bersaing di tingkat daerah maupun nasional dan internasional,” ujarnya, Kamis (3/10/2024). Yanuar menambahkan, apresiasi terus semakin ditingkatkan untuk terus mengembangkan koperasi...
Selengkapnya