Berita Terbaru

Penjabat Bupati Tapanuli Utara Hadiri Rapat Paripurna Istimewa DPRD Kabupaten Tapanuli Utara dalam Rangka Hari Jadi ke-79 Kabupaten Tapanuli Utara Tahun 2024

Penjabat Bupati Tapanuli Utara Dr. Dimposma Sihombing, S.Sos, M.A.P Hadiri Rapat Paripurna Istimewa DPRD Kabupaten Tapanuli Utara dalam Rangka Hari Jadi ke-79 Kabupaten Tapanuli Utara , bertempat di Ruang…

Bersama Rutan Kelas I, DPKP Tanjungpinang Gelar Simulasi Penanganan Kebakaran, Juliadi: Sinergi untuk Tingkatkan Kesiapsiagaan dan Keselamatan

Kota Tanjungpinang Dinas Pemadaman Kebakaran dan Penyelamatan (DPKP) Kota Tanjungpinang, menyelenggarakan simulasi penanganan kebakaran di Rumah Tahanan Negara (Rutan) Kelas I Tanjungpinang yang melibatkan seluruh pegawai Rutan, Jum'at (04/10/2024).Kegiatan ini merupakan bagian dari upaya peningkatan kesiapsiagaan menghadapi potensi bencana kebakaran, sekaligus memastikan keselamatan bagi penghuni dan petugas di lingkungan Rutan.Simulasi diawali sambutan Kepala Rutan Kelas I Tanjungp

PJ BUPATI MONITORING KE BEBERAPA PERUSAHAAN DI KABUPATEN MADIUN

Penjabat Bupati Madiun, Ir. Tontro Pahlawanto didampingi Kepala Dinas Tenaga Kerja Kabupaten Madiun, Imam Nurwedi melakukan monitoring ke beberapa perusahaan di Kabupaten Madiun, Rabu (2/10/2024). Kegiatan ini dalam rangka menciptakan kondisi ketenagakerjaan yang sehat, mendukung ekonomi lokal serta memastikan kesejahteraan tenaga kerja yang ada di Kabupaten Madiun. Pertama yang dikunjungi Pj. Bupati Madiun dalam monitoring ...

Pj Bupati Madiun Tinjau Proyek Konstruksi Tahap 5, Fokus pada Infrastruktur Kesehatan dan Pendidikan

Penjabat (Pj) Bupati Madiun, Ir. H. Tontro Pahlawanto, kembali melakukan monitoring dan evaluasi terhadap pelaksanaan pekerjaan konstruksi tahap V TA 2024, Kamis (3/10/2024). Dalam peninjauan ini, Pj Bupati didampingi sejumlah kepala Organisasi Perangkat Daerah (OPD) terkait. Beberapa proyek yang ditinjau Pj Bupati Madiun, diantaranya, Pemeliharaan Berkala Jalan di Ruas Perkotaan Caruban (Jl. Cendrawasih, Jl. Kenari, ...

BUKA BIMTEK PELAYANAN PRIMA, PJ BUPATI MADIUN MINTA DPMPTSP AGAR TERUS BERIKAN PELAYANAN TERBAIK

Penjabat (Pj) Bupati Madiun, Ir. Tontro Pahlawanto membuka Bimbingan Teknis (Bimtek) Pelayanan Prima (Service Excellence) bagi petugas loket MPP (Mall Pelayanan Publik) dan DPMPTSP (Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu) Kabupaten Madiun, di Gedung Diklat Kabupaten Madiun, Kamis (3/10). DPMPTSP selaku pihak penyelenggara menghadirkan narasumber dari PT Cemerlang Statistika Indonesia, Lussi Agustin, dengan ...

PJ BUPATI MADIUN BERI ARAHAN KEPADA KECAMATAN YANG MASIH DALAM GARIS MERAH PADA PROGRAM PENURUNAN STUNTING

Pemerintah Kabupaten Madiun Melalui Dinas Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana, Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (PPKBPPPA) menggelar Rapat Koordinasi evaluasi bersama tim percepatan penurunan stunting semester dua. Rakor di laksanakan Jumat (4/10/2024) di pendopo mudagraha Madiun. PJ Bupati Madiun dalam sambutanya menyampaikam bahwa Progres Penurunan angka stunting hingga sepuluh bulan terakhir telah mencapai dua persen, ...

TERPOPULER MINGGU INI

Wabup Hendra Buka Tournament Sepak Bola Sasando Cup Tahun 2022

LIMBOTO – Wakil Bupati Gorontalo, Hendra S. Hemeto membuka tournament sepak bola (U 15) SASANDO CUP Tahun 2022 se Kecamatan Limboto Barat dan Kecamatan Tibawa.

Bupati Nelson Jadi Narasumber Pelatihan Kapasitas Staf Pemerintah Tentang SOP-GA

LIMBOTO – Bupati Gorontalo Nelson Pomalingo menjadi Narasumber pada Kegiatan Pelatihan Peningkatan Kapasitas Staf Pemerintah Tentang Standard Operating Procedure – Good Agricutural Practices (SOP-GAP) Komoditi

Goa Kalilawa Waterfall Dulamayo Utara Jadi Potensi Wisata Daerah

LIMBOTO – Wakil Bupati Gorontalo, Hendra S Hemeto mengatakan Wisata Goa Kalilawa di Desa Dulamayo Utara, Kecamatan Telaga Biru, Kabupaten Gorontalo mampu jadi potensi wisata

Jadi Narsum Webinar Nasional, Bupati Nelson Paparkan Mengembalikan Kejayaan Kelapa Nusantara

LIMBOTO – Bupati Gorontalo, Nelson Pomalingo menjadi narasumber pada acara Webiner Nasional dengan Tema “Ayo Bangkit, Kelapa Pohon Kehidupan Menjadi Industri Strategis Nasional. Webiner Nasional