
Jakarta, 8 Oktober 2024 - Ajang pariwisata berbasis olahraga (sports tourism) "Togean Half Marathon 2024" siap dilaksanakan pada 13 Oktober 2024 di Kabupaten Tojo Una-Una, Sulawesi Tengah, dan akan menjadi salah satu event yang memanjakan peserta untuk berlari sambil menikmati keindahan alam yang ada di Tojo Una-Una.
Selengkapnya