
DISKOMINFOSAN, – Sebanyak 25 Orang Lansia dari Desa Gosoma, Kecamatan Tobelo, Kabupaten Halmahera Utara, Provinsi Maluku Utara melaksanakan Wisuda, setelah berhasil menyelesaikan sekolah lansia program dari Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN) RI Lewat Dinas Pemberdayaan Perempuan, Perlindungan Anak Dan Keluarga Berencana(DP3AKB) Kabupaten Halmahera Utara, pada Kamis (10/10/2024). Bertempat di Ruang Meeting Fredy Tjandua, Lantai 2, Kantor Bupati Halmahera Utara, dilaksanakan kegiatqn tersebut. Hadir mewakili Bupati Halmahera Utara, Asisten Bidang Pemerintahan Setda Halmahera Utara, Frederik Nelson Sahetapy, Ketua Tim Penggerak Pemberdayaan dan Kesejahteraan Keluarga (TP-PKK) Halmahera Utara Cristina Manery Lesnussa, Kakanwil DP3AKB Provinsi Maluku Utara Nuryamin, S.T.P.,MM., Wakapolres…
Selengkapnya