Penjabat Wali Kota Banjar, Dr. Hj. Ida Wahida Hidayati, S.E., S.H., M.Si., melakukan Monitoring Penyaluran Bantuan Sosial Dalam Bentuk Tunai Untuk Pemenuhan Kebutuhan Pangan Tahun 2024. Jumat (11/10/2024). Monitoring dilaksanakan di 2 (dua) Kelurahan, yaitu di Kelurahan Bojongkantong serta Kelurahan Muktisari. Untuk Kelurahan Bojongkantong, bantuan disalurkan kepada 170 KPM, sedangkan …
Selengkapnya