Berita Terbaru

Empat Orang Pelajar SDN Suryakencana CBM Akan Tampil Dalam FTBI Jawa Barat

Reporter : Sahla Nur Anindya Empat orang pelajar dari SDN Suryakencana CBM menjadi bagian dari Kontingen Kota Sukabumi yang akan tampil dalam Festival Tunas Bahasa Ibu (FTBI) Tingkat Jawa Barat. Adapun empat orang pelajar tersebut …

Pemkab Aceh Tengah Gelar Apel Peringatan Hari Santri Nasional 2024

Takengon (acehtengahkabgoid) Pemerintah Kabupaten Aceh Tengah menggelar apel peringatan Hari Santri Nasional di Lapangan Setdakab Aceh Tengah pada S...

Sekprov Hadiri Diseminasi Hasil Verifikasi dan Validasi Data Keluarga Berisiko Stunting

MAMUJU - Sekretaris Daerah Provinsi Sulbar Muhammad Idris membuka Diseminasi Hasil Verifikasi dan Validasi Data Keluarga Beresiko Stunting Tahun 2024 di Provinsi Sulawesi Baratk berlangsung di Hotel Matos Mamuju, Kamis, 24 Oktober 2024. Kegiatan ini dilaksanakan oleh Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN). "Alhamdulillah kita baru saja membuka secara resmi kegiatan diseminasi hasil data keluarga stunting yang dihimpun oleh BKKBN untuk tahun 2024," kata Idris. Ia berharap data yang dimiliki BKKBN ini betul-betul dihidupkan, dimana menjadi dasar kebijakan di instansi masing-masing. "Termasuk seluruh pemerintah kabupaten dan yang menangani stunting. Karena dalam penanganannya bukan hanya satu institusi, tapi banyak terlibat…

PJ BUPATI HSU SAMPAIKAN KOMITMEN SUKSESKAN SBS

BANJARMASIN - Penjabat (Pj) Bupati Hulu Sungai Utara (HSU) Zakly Asswan, sampaikan komitmen sukseskan program Stop Buang Air Besar Sembarang...

TERPOPULER MINGGU INI

Wabup Hendra Buka Tournament Sepak Bola Sasando Cup Tahun 2022

LIMBOTO – Wakil Bupati Gorontalo, Hendra S. Hemeto membuka tournament sepak bola (U 15) SASANDO CUP Tahun 2022 se Kecamatan Limboto Barat dan Kecamatan Tibawa.

Bupati Nelson Jadi Narasumber Pelatihan Kapasitas Staf Pemerintah Tentang SOP-GA

LIMBOTO – Bupati Gorontalo Nelson Pomalingo menjadi Narasumber pada Kegiatan Pelatihan Peningkatan Kapasitas Staf Pemerintah Tentang Standard Operating Procedure – Good Agricutural Practices (SOP-GAP) Komoditi

Goa Kalilawa Waterfall Dulamayo Utara Jadi Potensi Wisata Daerah

LIMBOTO – Wakil Bupati Gorontalo, Hendra S Hemeto mengatakan Wisata Goa Kalilawa di Desa Dulamayo Utara, Kecamatan Telaga Biru, Kabupaten Gorontalo mampu jadi potensi wisata

Jadi Narsum Webinar Nasional, Bupati Nelson Paparkan Mengembalikan Kejayaan Kelapa Nusantara

LIMBOTO – Bupati Gorontalo, Nelson Pomalingo menjadi narasumber pada acara Webiner Nasional dengan Tema “Ayo Bangkit, Kelapa Pohon Kehidupan Menjadi Industri Strategis Nasional. Webiner Nasional