SUKOHARJO - Majelis Ulama Indonesia (MUI) Kabupaten Sukoharjo menyelenggarakan Musyawarah Daerah (Musda) Ke-X di Graha Pendopo Graha Satya Praja (GSP) Sekretariat Daerah Kabupaten Sukoharjo, Selasa (29/10/2024). Kegiatan ini dihadiri 130 pengurus MUI tingkat kabupaten dan kecamatan se-Kabupaten Sukoharjo. Musda yang bertujuan membentuk kepengurusan MUI Kabupaten Sukoharjo periode 2024-2029 ini dihadiri Sekretaris Daerah Kabupaten Sukoharjo, perwakilan ormas Islam, Kemenag Kabupaten Sukoharjo, Polres Sukoharjo, dan Sekretaris Umum MUI Provinsi Jawa Tengah. Ketua MUI Kabupaten Sukoharjo, Dr. KH. Abdullah Faisol M.Hum dalam sambutannya menekankan pentingnya...

Selengkapnya

Berita Terbaru

UNIMAS Sarawak Malaysia Kunjungi ULM, Bahas Kolaborasi Internasional

Banjarmasin – Universitas Lambung Mangkurat (ULM) menyambut kunjungan delegasi dari Universitas Malaysia Sarawak (UNIMAS) pada Senin (28/10/2024). Kunjungan tersebut merupakan bagian dari program kolaborasi internasional dalam bidang pendidikan tinggi. Kunjungan ini bertujuan untuk mengimplementasikan Tridharma Perguruan Tinggi, yang mencakup pendidikan, …

TIM SATGAS PANGAN KOTA TEBING TINGGI TINJAU KETERSEDIAAN DAN STABILITAS HARGA BAHAN POKOK

Tim Satuan Tugas (Satgas) Ketahanan Pangan Kota Tebing Tinggi melakukan kunjungan lapangan dan operasi pengendalian harga untuk memastikan ketersediaan dan stabilitas harga bahan pangan di sejumlah pa

KKN Tematik Berbasis Teknologi: Mahasiswa Kembangkan Sistem E-Learning di MAS Raudhatul Muhajirin

Jambi – Kuliah Kerja Nyata Tematik Desa Laboratorium (KKNT DLT) Universitas Jambi melaksanakan program pendampingan dan pelatihan pengembangan E-Learning sebagai media pembelajaran digital dalam rangka akselerasi transformasi pendidikan di Madrasah […]

Pemkot Peringati Hari Sumpah Pemuda ke-96

Pj Walikota Pagar Alam Nelson Firdaus menjadi Inspektur Upacara…

Debat Pertama Calon Walikota Pagar Alam Tahun 2024

Pj Walikota Pagar Alam Nelson Firdaus hadiri debat pertama…

TERPOPULER MINGGU INI

Wabup Hendra Buka Tournament Sepak Bola Sasando Cup Tahun 2022

LIMBOTO – Wakil Bupati Gorontalo, Hendra S. Hemeto membuka tournament sepak bola (U 15) SASANDO CUP Tahun 2022 se Kecamatan Limboto Barat dan Kecamatan Tibawa.

Bupati Nelson Jadi Narasumber Pelatihan Kapasitas Staf Pemerintah Tentang SOP-GA

LIMBOTO – Bupati Gorontalo Nelson Pomalingo menjadi Narasumber pada Kegiatan Pelatihan Peningkatan Kapasitas Staf Pemerintah Tentang Standard Operating Procedure – Good Agricutural Practices (SOP-GAP) Komoditi

Goa Kalilawa Waterfall Dulamayo Utara Jadi Potensi Wisata Daerah

LIMBOTO – Wakil Bupati Gorontalo, Hendra S Hemeto mengatakan Wisata Goa Kalilawa di Desa Dulamayo Utara, Kecamatan Telaga Biru, Kabupaten Gorontalo mampu jadi potensi wisata

Jadi Narsum Webinar Nasional, Bupati Nelson Paparkan Mengembalikan Kejayaan Kelapa Nusantara

LIMBOTO – Bupati Gorontalo, Nelson Pomalingo menjadi narasumber pada acara Webiner Nasional dengan Tema “Ayo Bangkit, Kelapa Pohon Kehidupan Menjadi Industri Strategis Nasional. Webiner Nasional