MAMUJU --Penjabat Gubernur Sulbar Bahtiar Baharuddin bakal membangun kerjasama dengan Universitas Hasanuddin dan Universitas Negeri Makassar dalam hal operasi pendidikan vokasi. Kerjasama tersebut akan diperkuat dengan kesepakatan kerjasama antara Pemprov Sulbar dengan kedua universitas terbesar di Sulawesi itu. "Kesepakatan kerja sama ini akan ditandai dengan penandatangan nota kesepakatan antara Pemprov Sulbar dengan pihak Unhas dan UNM, pada 18 November 2024," beber Bahtiar. Pada penandatanganan kerjasama ini juga akan mengundang sejumlah pimpinan OPD Pemprov Sulbar, Pimpinan DPRD Sulbar dan perwakilan kepala SMA dan SMK. Bahtiar menjelaskan, pendidikan vokasi menjadi solusi penting untuk menjembatani kesenjangan antara dunia pendidikan dan dunia kerja. Untuk…

Selengkapnya

Berita Terbaru

Mahasiswa KBKM Desa Boba 1 Luncurkan Aplikasi PANCA untuk Tangani Hama Pisang di Ngada

Mahasiswa peserta Kemah Budaya Kaum Muda (KBKM) bidang aplikasi membuktikan kepeduliannya terhadap masyarakat melalui inovasi berbasis teknologi. Pada Jumat (15/11/2024), tim KBKM Desa Boba 1 meluncurkan aplikasi berbasis web bernama Petualangan Ancaman Hama (PANCA). Aplikasi ini dirancang untuk membantu petani mendeteksi dan mengatasi permasalahan hama pisang yang kerap mengancam produksi pertanian di wilayah Kabupaten Ngada. […]

Siaran Pers: WamenEkraf: Peragaan Busana “Puspa Senandika” Perkuat Ekosistem Fesyen Indonesia

Jakarta, 15 November 2024 - Wakil Menteri Ekonomi Kreatif/Wakil Kepala Badan Ekonomi Kreatif (WamenEkraf/WakaBekraf) Irene Umar mengapresiasi penyelenggaraan Puspa Senandika, peragaan busana tahunan yang digelar Svarna by IKAT Indonesia di Hotel Raffles Kuningan, Jakarta, yang dinilainya semakin mampu memperkuat ekosistem ekonomi kreatif (ekraf) dan menjadikannya sebagai mesin pertumbuhan ekonomi baru Indonesia.

Dampingi Presiden Prabowo Bertemu PM Trudeau, Menko Airlangga: Perjanjian Indonesia Canada (ICA) CEPA Telah Selesai Secara Substansi (Substantially Concluded),

Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto turut mendampingi Presiden RI Prabowo Subianto pada acara Pertemuan Bilateral dengan Perdana Menteri Kanada Justin Trudeau di sela-sela rangkaian acara Konferensi Tingkat Tinggi – Asia Pacific Economic Cooperation (KTT – APEC) di Lima, Peru, Jumat (15/11).

Dandim 0827/Sumenep dan Forkopimda Gelar Gowes Bersama

Media Center, Sabtu (16/11) Dandim 0827/Sumenep Letkol Inf Yoyok Wahyudi, S.I.P.,M.Han gowes bareng Forkopimda Kabupaten Sumenep, yang terdiri dari Sekda Kabupaten Sumenep, Kapolres Sumenep dan...

TERPOPULER MINGGU INI

Wabup Hendra Buka Tournament Sepak Bola Sasando Cup Tahun 2022

LIMBOTO – Wakil Bupati Gorontalo, Hendra S. Hemeto membuka tournament sepak bola (U 15) SASANDO CUP Tahun 2022 se Kecamatan Limboto Barat dan Kecamatan Tibawa.

Bupati Nelson Jadi Narasumber Pelatihan Kapasitas Staf Pemerintah Tentang SOP-GA

LIMBOTO – Bupati Gorontalo Nelson Pomalingo menjadi Narasumber pada Kegiatan Pelatihan Peningkatan Kapasitas Staf Pemerintah Tentang Standard Operating Procedure – Good Agricutural Practices (SOP-GAP) Komoditi

Goa Kalilawa Waterfall Dulamayo Utara Jadi Potensi Wisata Daerah

LIMBOTO – Wakil Bupati Gorontalo, Hendra S Hemeto mengatakan Wisata Goa Kalilawa di Desa Dulamayo Utara, Kecamatan Telaga Biru, Kabupaten Gorontalo mampu jadi potensi wisata

Jadi Narsum Webinar Nasional, Bupati Nelson Paparkan Mengembalikan Kejayaan Kelapa Nusantara

LIMBOTO – Bupati Gorontalo, Nelson Pomalingo menjadi narasumber pada acara Webiner Nasional dengan Tema “Ayo Bangkit, Kelapa Pohon Kehidupan Menjadi Industri Strategis Nasional. Webiner Nasional