Kab. Karawang - Pemerintah Daerah Kabupaten Karawang bersama Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Kabupaten Karawang menggelar Apel Siaga Pengawasan Masa Tenang, Pemungutan dan Perhitungan Suara Pilkada 2024, bertempat di Plaza Pemda Karawang pada Kamis (21/11/24).Kegiatan tersebut bertujuan untuk meningkatkan penyelenggaraan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) tahun 2024 yang berkualitas dan berintegritas. Pada kesempatan tersebut, Penjabat sementara (Pjs) Bupati Karawang menyampaikan terkait tugas utama dirinya mengemban tugas menjadi Pjs yaitu menjaga netralitas ASN, mengawal tahapan Pilkada di tempat yang ditugaskan."Beberapa hal yang menjadi kewajiban kami dalam pelaksanaan tugas selain mengisi kekosongan dan memastikan berlangsungnya kegiatan pemerintahan, juga memastikan tahapan pilkada berjalan dengan baik," lanjutnya.

Selengkapnya

Berita Terbaru

24 ASN Tanah Laut Resmi Dilantik, Diharapkan Berkontribusi Maksimal untuk Masyarakat

Pelaihari - Sebanyak 24 Aparatur Sipil Negara (ASN) resmi diambil sumpah dan menerima Surat Keputusan (SK) pengangkatan dalam sebuah acara pelantikan yang berlangsung khidmat di Gedung Sarantang Saruntung Pelaihari pada Senin (17/3/2025).Pelantikan dipimipin oleh Bupati Tanah Laut (Tala), H. Rahmat ...

Peringatan Nuzulul Qur’an Ramadhan 1446H Tingkat Kota Banjar

Peringatan Nuzulul Qur’an Ramadhan 1446H Tingkat Kota Banjar dilaksanakan di Masjid Agung Kota Banjar. Minggu (16/03/2025). Kegiatan diawali dengan Solat Tarawih berjamaah yang dipimpin oleh Imam. Peringatan Nuzulul Qur’an dihadiri oleh Wali Kota Banjar beserta isteri, Wakil Wali Kota Banjar beserta isteri, Ketua DPRD, Perwakilan Forkopimda Kota Banjar, Sekretaris Daerah …

Update Harga Tandan Buah Segar (TBS) 17 Maret 2025

Download file Update Harga Tandan Buah Segar (TBS) 17 Maret...

Pemkab Boyolali Gelar Khataman Al-Quran Peringati Nuzulul Quran

Foto : Bupati Boyolali, Agus Irawan menyerahkan bantuan insentif bagi pengasuh pondok pesantren....

TERPOPULER MINGGU INI

Wabup Hendra Buka Tournament Sepak Bola Sasando Cup Tahun 2022

LIMBOTO – Wakil Bupati Gorontalo, Hendra S. Hemeto membuka tournament sepak bola (U 15) SASANDO CUP Tahun 2022 se Kecamatan Limboto Barat dan Kecamatan Tibawa.

Bupati Nelson Jadi Narasumber Pelatihan Kapasitas Staf Pemerintah Tentang SOP-GA

LIMBOTO – Bupati Gorontalo Nelson Pomalingo menjadi Narasumber pada Kegiatan Pelatihan Peningkatan Kapasitas Staf Pemerintah Tentang Standard Operating Procedure – Good Agricutural Practices (SOP-GAP) Komoditi

Goa Kalilawa Waterfall Dulamayo Utara Jadi Potensi Wisata Daerah

LIMBOTO – Wakil Bupati Gorontalo, Hendra S Hemeto mengatakan Wisata Goa Kalilawa di Desa Dulamayo Utara, Kecamatan Telaga Biru, Kabupaten Gorontalo mampu jadi potensi wisata

Jadi Narsum Webinar Nasional, Bupati Nelson Paparkan Mengembalikan Kejayaan Kelapa Nusantara

LIMBOTO – Bupati Gorontalo, Nelson Pomalingo menjadi narasumber pada acara Webiner Nasional dengan Tema “Ayo Bangkit, Kelapa Pohon Kehidupan Menjadi Industri Strategis Nasional. Webiner Nasional