Berdasarkan data Sensus Penduduk 2020, populasi Indonesia didominasi oleh Generasi Z alias Gen Z dengan jumlah 74,93 juta jiwa, atau 27,94% dari total populasi. Di tengah transformasi digitalisasi dan otomatisasi, tren sustainability dan green economy, serta perubahan kebutuhan pasar global, ada satu hal yang pasti: Generasi muda adalah kunci. Untuk mendukung generasi muda menjadi agen masa depan ...
Selengkapnya