Berita Terbaru

Bupati Fahmi Hadiri Pisah Sambut Kapolda Kaltim

BALIKPAPAN - Bupati Paser dr Fahmi Fadli menghadiri giat pisah sambut Kapolda Kaltim yang sebelumnya dijabat Irjen Pol Nanang Avianto, digantikan oleh Brigjen Pol Endar Priantoro. Hadir Wakil Gubernur Kaltim Seno Aji, dan s ....

Berbagi di Senja Ramadan, DWP Lumajang Bagikan Ribuan Paket Takjil Buka Puasa untuk Masyarakat

Dalam semangat berbagi di bulan Ramadan, Dharma Wanita Persatuan (DWP) Kabupaten Lumajang melaksanakan kegiatan sosial dengan membagikan 2.421 paket Takjil Buka Puasa kepada masyarakat. Kegiatan ini merupakan bagian dari program bidang sosial budaya DWP dan melibatkan berbagai Perangkat Daerah (PD) di Kabupaten Lumajang.

Safari Ramadhan 1446 H Pemkab Kubu Raya di Lapas Kelas II A Pontianak

Kegiatan Safari Ramadhan 1446 H Pemerintah Kabupaten Kubu Raya dilaksanakan di Lapas Kelas II A Pontianak Jl. Perintis Sungai Raya pada Minggu, (23/3/2025). Bupati Kubu Raya Sujiwo  mengatakan saat ditemui, ia mengucapkan terima kasih bisa berbuka bersama di Lapas Kelas II A dengan warga ...

TERPOPULER MINGGU INI

Wabup Hendra Buka Tournament Sepak Bola Sasando Cup Tahun 2022

LIMBOTO – Wakil Bupati Gorontalo, Hendra S. Hemeto membuka tournament sepak bola (U 15) SASANDO CUP Tahun 2022 se Kecamatan Limboto Barat dan Kecamatan Tibawa.

Bupati Nelson Jadi Narasumber Pelatihan Kapasitas Staf Pemerintah Tentang SOP-GA

LIMBOTO – Bupati Gorontalo Nelson Pomalingo menjadi Narasumber pada Kegiatan Pelatihan Peningkatan Kapasitas Staf Pemerintah Tentang Standard Operating Procedure – Good Agricutural Practices (SOP-GAP) Komoditi

Goa Kalilawa Waterfall Dulamayo Utara Jadi Potensi Wisata Daerah

LIMBOTO – Wakil Bupati Gorontalo, Hendra S Hemeto mengatakan Wisata Goa Kalilawa di Desa Dulamayo Utara, Kecamatan Telaga Biru, Kabupaten Gorontalo mampu jadi potensi wisata

Jadi Narsum Webinar Nasional, Bupati Nelson Paparkan Mengembalikan Kejayaan Kelapa Nusantara

LIMBOTO – Bupati Gorontalo, Nelson Pomalingo menjadi narasumber pada acara Webiner Nasional dengan Tema “Ayo Bangkit, Kelapa Pohon Kehidupan Menjadi Industri Strategis Nasional. Webiner Nasional