
Menjelang perayaan Natal 2024 dan Tahun Baru 2025, Pemerintah Kabupaten Blora menggelar Rapat Koordinasi Ekonomi, Keuangan dan Industri Daerah (Ekuinda) bersama dengan Forkopimda dan seluruh stakeholder terkait. Rakor yang dilaksanakan di ruang pertemuan Setda Blora, Kamis (19/12/2024) itu, dipimpin secara langsung oleh Bupati Blora Dr. H. Arief Rohman. Hadir dalam acara, Asisten Perekonomian dan Pembangunan Setda Blora, perwakilan Kapolres Blora & Perwakilan Kodim 0721 Blora, diikuti...
Selengkapnya