Sekretaris Desa Labruk Lor, Nuki Rafsanjani, menegaskan pentingnya sinergitas antar KIM dalam membangun jaringan informasi yang lebih kuat di tingkat desa. “Dengan adanya kolaborasi ini, kita dapat bersama-sama meningkatkan akses informasi kepada masyarakat, sekaligus mendorong pembangunan yang lebih inklusif dan merata,” ujar Nuki.
Selengkapnya