
Dengan mengusung tema “Marilah Kita Sekarang Pergi ke Betlehem Lukas 2 : 13”, Pemerintah Kabupaten Madiun menggelar perayaan natal bersama umat Kristiani Tahun 2024 dan menyongsong tahun baru masehi 2025 di Pendopo Ronggo Djoemeno, Senin (30/12/2024). Kegiatan ini dihadiri oleh Pj. Bupati Madiun, Forkopimda, Asisten dan Staf ahli, para pimpinan OPD, camat, pastor, pendeta, kepala...
Selengkapnya