
“Kerja sama dengan Pemdes Tempeh Tengah sangat penting dalam upaya meningkatkan derajat kesehatan staf desa. Dengan adanya kolaborasi ini, jangkauan pelayanan kesehatan dapat lebih optimal, dan staf desa lebih mudah mengakses layanan deteksi dini,” ujar Endang, perawat desa dari UPT Puskesmas Tempeh.
Selengkapnya