
Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI) Dito Ariotedjo didampingi Sesmenpora Gunawan Suswantoro, melakukan Penandatanganan Nota Kesepahaman (MoU) dan Perjanjian Kerja Sama (PKS) antara Kementerian Hukum dengan Kementerian/Lembaga dan Mitra Tahun 2025 di Ruang Graha Pengayoman, Gedung Sekretariat Jenderal, Kemenkum, Kuningan, Jakarta, Jumat (24/1).
Selengkapnya