
Kepala Dinas Koperasi dan UKM Provinsi Kalimantan Selatan, Gusti Yanuar Noor Rifai menyampaikan sejumlah program tahun 2025 yang dapat disinergikan dengan kegiatan-kegiatan oleh Kantor Perwakilan Bank Indonesia Provinsi Kalimantan Selatan (BI Kalsel). “Jadi hari ini kami diminta untuk menginformasikan program, di antaranya kami menyampaikan langkah-langkah untuk memajukan UMKM di Kalsel,” ujarnya, usai menyampaikan paparan di ruang rapat lantai 3 kantor BI Kalsel di Banjarmasin, Kamis (30/1/2025). Selain itu, atas nama Pemerintah Provinsi Kalsel, Ia juga menyampaikan rasa sukur, beragam program yang kemudian direspon oleh pihak BI Kalsel yang ternyata sama-sama berkomitmen untuk memajukan UMKM di Banua, Kalsel. Berbagai upaya memajukan...
Selengkapnya