
Dihari kedua temu pamit bersama dengan para OPD, ASN dan Honorer di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Asahan, Bupati Asahan menyampaikan pesan dan kesannya selama menjabat sebagai Bupati Asahan. Dalam pidatonya beliau mengatakan, banyak kesan yang di dapat selama menjadi Bupati Asahan. “Selama saya menjadi Bupati Asahan, loyalitas dan dedikasi yang diberikan oleh para OPD, ASN dan …
Selengkapnya