
Pemerintah Provinsi Kalimantan Selatan melalui Unit Pelaksana Teknis Daerah (UPTD) Taman Budaya Provinsi Kalimantan Selatan Provinsi Kalimantan Selatan (Prov. Kalsel) kembali menerima kunjungan dari Taman Kanak – Kanak (TK) di kota Banjarmasin yaitu TK Aisyah 7 Banjarmasin sebagai bentuk Pemerintah salam menggencarkan promosi kesenian dan budaya ke masyarakat khususnya generasi muda. Kepala UPTD Taman Budaya Prov. Kalsel, Suharyanti melalui Kepala Seksi Promosi Dan Dokumentasi, Nitta Aulia mengungkapkan pihaknya sangat mengapresiasi kunjungan dari TK Aisyah 7 Banjarmasin untuk memberikan pembelajaran di bidang kesenian di luar jam pelajaran sekolah. “Siswa yang datang diberikan materi pengenalan alat musik tradisional seperti Gamelan dan Angklung...
Selengkapnya