
Kapolres Blora, AKBP Wawan Andi Susanto, mengatakan bahwa operasi pasar akan dilakukan secara berkala untuk memantau harga sembako dan mencegah praktik monopoli atau penimbunan sembako. "Kita akan cek secara berkala bukan hanya di Pasar ini, tapi tiap Polsek juga melaksanakan di Wilayah masing-masing," terang Kapolres Blora saat melaksanakan operasi pasar tradisional di Pasar Sido Makmur bersama Dindagkop UKM Kabupaten Blora, pada Jumat (28/2/2025). Kapolres Blora AKBP Wawan...
Selengkapnya