
Bupati H. Gatut Sunu Wibowo S.E.,M.E., didampingi Sekda Tri Hariadi M.Si., tinjau jalan ruas Desa Ngentrong (Campurdarat-Besuki) pada Senin (10/03/2025). Langkah ini diambil sebagai respons atas keluhan warga setempat yang merasa terganggu dengan kerusakan jalan tersebut, terutama dengan tingginya curah hujan akhir-akhir ini di penghubung jalan Campurdarat-Besuki. Dalam kesempatan tersebut, Gatut Sunu berdialog dengan Kepala Dinas PUPR Dwi Hari Subagyo …
Selengkapnya