
Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Lumajang terus menunjukkan komitmennya dalam menjaga stabilitas harga bahan pangan menjelang Hari Besar Keagamaan Nasional (HBKN) Idulfitri. Berbagai langkah strategis telah dilakukan guna memastikan ketersediaan dan keterjangkauan harga kebutuhan pokok bagi masyarakat.
Selengkapnya