
Pemerintah Kota (Pemkot) Bogor menyerahkan santunan kepada para korban bencana alam di Kota Bogor. Bantuan tersebut diserahkan kepada 16 penerima, enam di antaranya menerima santunan kematian karena kehilangan anggota keluarga. Dari enam orang tersebut, empat di antaranya adalah anak-anak yang hanyut, berusia 2 tahun, 4 tahun, 6 tahun, dan 13 tahun. Secara simbolis, bantuan ini diserahkan langsung oleh Wali Kota Bogor, Dedie A. Rachim, kepada para penerima di Paseban Suradipati, Balai Kot
Selengkapnya