
Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI) Dito Ariotedjo membuka kegiatan Saka Yoga Festival 2025 di Lapangan Buperta Cibubur, Jakarta, Minggu (13/4). Meski sempat diguyur hujan, acara yang diikuti sekitar 1.500 peserta ini tetap berlangsung dengan penuh semangat dan antusisme.
Selengkapnya