
Pelaksanaan Pekan Olahraga Daerah (POPDA) Tingkat Provinsi Kalimantan Selatan (Kalsel) akan segera berlangsung dari tanggal 15 hingga 22 Mei tahun 2025 di Kota Banjarmasin. Kegiatan ini diharapkan menjadi ajang pembinaan prestasi olahraga di kalangan pelajar. Kabid Peningkatan Prestasi Dinas Kepemudaan dan Olahraga Kalsel, Heru Susmianto, mengungkapkan bahwa pihaknya telah mengirimkan surat pemberitahuan mengenai jadwal pelaksanaan POPDA. “Saat ini, kami tengah mempersiapkan segala sesuatunya untuk memastikan acara ini berjalan dengan sukses,” kata Heru mewakili Plt Kadispora Kalsel, M Fitri Hernadi, Rabu (16/4/2025). Menurutnya, Proses pendaftaran atlet saat ini masih terbuka secara online, dan kesiapan pelaksanaan sudah dalam tahap akhir. “Kami hanya...
Selengkapnya