Kemampuan bahasa asing menjadi sangat penting dalam memacu serapan lulusan ke dunia industri internasional karena menjadi alat komunikasi utama dan meningkatkan daya saing di pasar kerja global. Oleh karena itu, Kementerian Perindustrian mendorong kerja sama dengan mitra luar negeri untuk meningkatkan kompetensi sumber daya manusia (SDM) industri nasional, yang tidak hanya mampu menguasai ...
Selengkapnya