Berita Terbaru

Perkuat Elektronifikasi Transaksi Pemerintah Daerah, TP2DD Sulbar Studi Banding di Bali

Bali -- Tim Percepatan dan Perluasan Digitalisasi Daerah (TP2DD) se-Sulawesi Barat bersama Bank Indonesia (BI) Perwakilan Sulawesi Barat melakukan Capacity Building TP2DD se-Sulawesi Barat di Bali, Senin 21 Oktober 2024. Kepala Badan Pengelolaan Keuangan dan Pendapatan Daerah (BPKPD) Provinsi Sulbar, Masriadi Nadi Atjo mengatakan, pelaksanaan capacity building TP2DD se-Sulawesi Barat itu bertujuan meningkatkan implementasi dan inovasi pelaksanaan Elektronifikasi Transaksi Pemerintah Daerah (ETPD). "Melalui kegiatan ini diharapkan dapat lebih mempercepat digitalisasi transaksi, baik belanja maupun pendapatan, penguatan implementasi Kartu Kredit Indonesia (KKI) dalam pelaksanaan APBD serta kesiapan implementasi Opsen Pajak di lingkup Pemda di Sulbar,"kata Masriadi. Untuk itu, dalam kegiatan tersebut…

Pj. Wali Kota Bekasi Gani Muhamad Hadiri Penyambutan Mendagri dan 2 Wamendagri Baru

Kota Bekasi - Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Tito Karnavian secara resmi menyambut dua Wakil Menteri Dalam Negeri (Wamendagri) yang baru dilantik, pada sebuah perayaan yang turut dihadiri oleh Penjabat (PJ) Walikota Bekasi, Gani Muhammad. Selasa...

DINASKOP KALSEL DAN UKM KALSEL BERIKAN PELATIHAN BAGI PENGRAJIN TANGAN DAN WIRAUSAHA PEMULA

Kepala Dinas Koperasi dan UKM Provinsi Kalimantan Selatan, Gusti Yanuar Noor Rifai memberikan peningkatan Sumber Daya Manusia melalui Pelatihan Keterampilan Teknis Kerajinan Tangan dan Pelatihan Keterampilan Teknis Kriya bagi Wirausaha Pemula di Balai Pelatihan Koperasi Kalsel di Banjarbaru. “Setelah selesai mengikuti pelatihan ini, peserta diharapkan akan memahami dan menanamkan jiwa wirausaha mampu membuat produk sederhana kerajinan tangan, mengelola Proses Produksi, manajemen usaha dan keuangan serta memasarkan produk yang sudah dihasilkan,” harap Yanuar, Selasa (22/10/2024).  60 peserta, terdiri dari 30 orang dari masing-masing kegiatan akan mengikuti pelatihan selama empat hari, tanggal 22 hingga 25 Oktober 2024, dengan alokasi 40 jam pelajaran...

JAGA KUALITAS UANG, BANK INDONESIA GELAR EKSPEDISI RUPIAH SUSUR SUNGAI DI KALIMANTAN SELATAN

Kantor Perwakilan Bank Indonesia Provinsi Kalimantan Selatan (KPw BI Kalsel) melaksanakan amanat Undang-Undang No. 7 Tahun 2011 tentang Mata Uang (UU Mata Uang), dengan kembali menggelar program Ekspedisi Rupiah Susur Sungai untuk mendistribusikan uang Rupiah ke seluruh pelosok negeri, termasuk daerah-daerah terpencil di Kalimantan Selatan. “Program ini bertujuan untuk memastikan ketersediaan uang Rupiah dalam nominal yang cukup, jenis pecahan yang sesuai, tepat waktu, dan dalam kondisi layak edar di seluruh wilayah Indonesia,” ujar Kepala KPw BI Kalsel, Fadjar Majardi, Selasa (22/10/2024). Selain menjalankan amanat UU Mata Uang, Ekspedisi Rupiah Susur Sungai ini juga sejalan dengan amanat Undang-Undang Pengembangan dan Penguatan...

2026, PORPROV KALSEL AKAN DIGELAR

Foto Net : Pelaksanaan Porprov Tahun 2022 di Kabupaten HSS BANJARMASIN – Pekan Olahraga Provinsi (Porprov) Kalimantan Selatan (Kalsel) akan dilaksanakan pada Tahun 2026 mendatang. Wakil Ketua Umum II Bidang Peningkatan Prestasi KONI Kalsel Gusti Perdana Kesuma menjelaskan, untuk pelaksanaan Porprov Kalsel akan digelar pada Tahun 2026 mendatang. Wakil Ketua Umum II Bidang Peningkatan Prestasi KONI Kalsel Gusti Perdana Kesuma “Waktu dua tahun kami rasa cukup untuk mempersiapkan segalanya untuk Pelaksanaan Porprov tersebut,” ungkap Gusti Perdana, kepada sejumlah wartawan, di ruang kerjanya, Selasa (22/10) Sehingga, lanjutnya, dapat memberikan kesempatan waktu yang cukup untuk mempersiapkan segala sesuatu terkait pelaksanaan Porprov tersebut. “Selain...

TERPOPULER MINGGU INI

Wabup Hendra Buka Tournament Sepak Bola Sasando Cup Tahun 2022

LIMBOTO – Wakil Bupati Gorontalo, Hendra S. Hemeto membuka tournament sepak bola (U 15) SASANDO CUP Tahun 2022 se Kecamatan Limboto Barat dan Kecamatan Tibawa.

Bupati Nelson Jadi Narasumber Pelatihan Kapasitas Staf Pemerintah Tentang SOP-GA

LIMBOTO – Bupati Gorontalo Nelson Pomalingo menjadi Narasumber pada Kegiatan Pelatihan Peningkatan Kapasitas Staf Pemerintah Tentang Standard Operating Procedure – Good Agricutural Practices (SOP-GAP) Komoditi

Goa Kalilawa Waterfall Dulamayo Utara Jadi Potensi Wisata Daerah

LIMBOTO – Wakil Bupati Gorontalo, Hendra S Hemeto mengatakan Wisata Goa Kalilawa di Desa Dulamayo Utara, Kecamatan Telaga Biru, Kabupaten Gorontalo mampu jadi potensi wisata

Jadi Narsum Webinar Nasional, Bupati Nelson Paparkan Mengembalikan Kejayaan Kelapa Nusantara

LIMBOTO – Bupati Gorontalo, Nelson Pomalingo menjadi narasumber pada acara Webiner Nasional dengan Tema “Ayo Bangkit, Kelapa Pohon Kehidupan Menjadi Industri Strategis Nasional. Webiner Nasional