Sekretaris Daerah Provinsi Kalimantan Barat dr. Harisson, M.Kes., menghadiri acara Malam Syukuran Milad Ke-6 Persatuan Orang Melayu (POM) Kalimantan Barat Tahun 2023 yang diselenggarakan di Taman Speeda Kawasan Universitas Tanjungpura Jalan Ahmad Yani Pontianak, Minggu malam (26/2/2023).
Selengkapnya